Senin, 22 November 2010

Hapus Aku

ketika aku berdiri diantara berdua.....

hendaknya aku terhapus saja.

ketika hadirku halangi pandangan keduanya.....

kiranya aku pupus saja.

bila adaku timbulkan keresahan batinnya....

sosokku goyahkan setianya........

maka hapus aku Tuhan dari antara keduanya.

biarkan kumenghilang dari pandangan dua insan,

dan hendaknya waktu berputar kembali........

ketika aku tak pernah ada diantara mereka.


inspired by Nidji:Hapus aku

http://maniiiezz.blog.friendster.com/2006/09/hapus-aku/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Rhema 201125

Mazmur 20 : 7-8 (20-8)  Orang ini memegahkan kereta dan orang itu memegahkan kuda, tetapi kita bermegah dalam nama TUHAN, Allah kita.       ...